Polri Peduli, Kapolres Sukabumi dan Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Jenguk Anggota

    Polri Peduli, Kapolres Sukabumi dan Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Jenguk Anggota
    Polri Peduli, Kapolres Sukabumi dan Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Jenguk Anggota

    SUKABUMI - Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede beserta Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Ny. Monica Pardede menjenguk AKP Iwan, anggota yang sedang sakit dan dirawat di Rumah Sakit Setukpa Polri Kota Sukabumi, Kamis (15/06/23).

    Maruly mengatakan, Akp Iwan Kusmawan yang merupakan Kapolsek Purabaya Polres Sukabumi menderita serangan jantung dan kondisinya saat ini ia sedang mendapatkan perawatan intensif di Rs Setukpa.

    " Saya dan ibu Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi berharap, semoga Pak Iwan mendapatkan kesembuhan sempurna yang didorong oleh dukungan keluarga, " tutur Maruly.

    Maruly menjelaskan bahwa dukungan moral dan semangat positif dari Keluarga dan lingkungan sangatlah penting dalam mendukung kesembuhan Akp Iwan.

    polres sukabumi polda jabar maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Belasan Orang di Amankan Polres Sukabumi,...

    Artikel Berikutnya

    Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT

    Ikuti Kami