Bakti Sosial Bersama Kabaharkam Polri, Bangun Hubungan yang Erat Antara Polisi dan Masyarakat

    Bakti Sosial Bersama Kabaharkam Polri, Bangun Hubungan yang Erat Antara Polisi dan Masyarakat
    Bakti Sosial Bersama Kabaharkam Polri, Bangun Hubungan yang Erat Antara Polisi dan Masyarakat

    SUKABUMI, JABAR - Dalam upaya mempererat hubungan antara aparat kepolisian dan masyarakat, Kapolres Sukabumi, AKBP Maruly Pardede, melaksanakan Bakti Sosial Bersama Kabaharkam Polri melalui videocall. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka membangun kebersamaan dengan masyarakat yang bertempat di Geopark Ciletuh, Desa Ciwaru, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi.

    Kehadiran Polisi RW dan Bhabinkamtibmas dalam kegiatan bakti sosial juga bertujuan untuk membangun kepercayaan masyarakat terhadap aparat kepolisian. Dengan berinteraksi langsung dan mendukung kegiatan positif seperti ini, diharapkan masyarakat merasa lebih dekat dan percaya kepada polisi. "Kami ingin memperkuat hubungan saling percaya antara kepolisian dan masyarakat, sehingga masyarakat lebih aktif terlibat dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayahnya, " Ungkap Kapolres Sukabumi.

    "Dengan mendengarkan keluhan dan aspirasi masyarakat, kami berkomitmen untuk memberikan solusi yang terbaik dan melayani dengan profesionalisme. Kehadiran kami di sini adalah sebagai bentuk dukungan dan perhatian kami terhadap kebutuhan masyarakat di wilayah ini." Komisaris Jenderal Polisi Dr. H. Mohammad Fadil Imran, M.Si., Kabaharkam Polri melalui Video Call, Selasa (18/07/23).

    Melalui Bakti Sosial Bersama Kabaharkam Polri yang dilaksanakan ini, diharapkan hubungan yang erat antara polisi dan masyarakat semakin terjalin. Kehadiran Polisi RW dan Bhabinkamtibmas dalam kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kepercayaan masyarakat terhadap aparat kepolisian. Dalam videocall tersebut, Kabaharkam Polri, Komisaris Jenderal Polisi Dr. H. Mohammad Fadil Imran, M.Si., menyampaikan komitmen untuk mendengarkan keluhan dan aspirasi masyarakat serta memberikan solusi terbaik.

    polres sukabumi polda jabar kabaharkam polri
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabin di Jampangkulon Polres Sukabumi Silaturahmi...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Lengkong Polres Sukabumi Monitoring...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bhabinkamtibmas Desa Sukamaju Polsek Nyalindung Polres Sukabumi hadiri Sosialisasi Pemasangan Tiang Dan Kabel Optik
    Bhabinkamtibmas Desa Nyalindung Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan Dds Dan Himbau Warga TIngkatkan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sembangi Warga Dan Berikan Himbauan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunreja Polsel Nyalindung Polres Sukabumi Dan Tni Gelar Kerja Bakti Pembagunan Sarana Air Bersih

    Ikuti Kami