Bhabinkamtibmas Polsek Cireunghas Bersama Babinsa dan Kepala Desa Sambang Sekolah,Himbau Terkait Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Polsek Cireunghas Bersama Babinsa dan Kepala Desa Sambang Sekolah,Himbau Terkait Kamtibmas

    Sukabumi - Bhabinkamtibmas Desa Cikurutug Polsek Cireunghas Bripka Dikri Nur Hakiem bersama dengan Babinsa Sertu Sumarna dan Kepala Desa Cikurutug Muhammad Ripai melaksanakan giat sambang Silaturahmi serta koordinasi Kamtibmas dengan Ketua Yayasan Darul Falah Kp.Cibeureum Desa Cikurutug kec. Cireunghas Kab. Sukabumi, Jumat (16/06/2023).

    Di sela kegiatan sambang tersebut yang di lakukan secara humanis mereka menyempatkan diri Berdialogis Dengan Ketua Yayasan dan dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas bersama Babinsa dan Kepala Desa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas serta melakukan koordinasi tentang Harkamtibmas di wilayah Desa Cikurutug khusus nya wilayah yayasan Darul Falah.

    Pihak sekolah menyambut baik dan semangat serta berterimakasih kepada Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Kepala Desa yang peduli dengan dunia pendidikan serta keselamatan anak murid di jaman milenial seperti sekarang ini.

    Kapolsek Cireunghas Ipda Hendrayana Syaepudin, S.Ip sangat mengapresiasi dengan kekompakan Anggota nya terutama Bhabinkamtibmas yang selalu Bersinergi Dengan babinsa dan kepala Desa , karena selama ini selalu melakukan koordinasi dengan warga dan selalu hadir dalam kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan masyarakat wilayah Binaan nya.

    Polres Sukabumi Polda Jabar.

    sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Himbauan Kamtibmas kepada Remaja yang Sedang...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Galakkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?

    Ikuti Kami